Tag: Korban Longsor
AMLAPURA, NusaBali - Korban longsor di Pondok Pesantren At-Taqwiim di Banjar Kampung Anyar, Desa Bukit, Kecamatan Karangasem dapat bantuan dari Komunitas PYP (Peduli Yatim Piatu) Group Bali. Komunitas PYP dikoordinasikan I Komang Kusuma Edi.
AMLAPURA, NusaBali - Kepala Pelaksana BPBD Bali Dr Drs I Made Rentin AP MSi menegaskan, santunan untuk korban longsor di Pondok Pesantren At-Taqwiim, di Banjar Kampung Anyar, Desa Bukit, Kecamatan Karangasem, telah berproses.
Sebab fisik jenazah I Kadek Pasek tidak utuh. Kedua kaki, tangan, dadanya hancur dan lepas, sulit disatukan kembali.
BANGLI, NusaBali - Pasangan suami istri (pasutri) yang meninggal, Ida Bagus Eka Widya Cipta,40, dan Ida Ayu Putu Mutiari,38, tewas karena tertimpa tanah longsor di Banjar Brahmana Bukit, Kelurahan Cempaga, Kecamatan Bangli, Jumat (7/7) malam.
Khawatir nanti terjadi longsor susulan, karena di bekas bongkahan batu akan terkikis air hujan.
Pemerintah sempat menawari tiga KK ini untuk bertransmigrasi, namun ditolak.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)